Green F Clear merupakan antibiotik dari JPD yang diimpor dan didistribusikan oleh PT Platinum Adi Sentosa. Green F Clear sangat efektif untuk mengatasi infeksi bakteri penyebab white spot (bercak putih) pada tubuh, sirip, ekor bahkan insang dari ikan hias.
Dosis pemakaian:
- 100 ml untuk 200 liter air selama 7 hari