JPD Goldfish Food Kingyo Zen Mocus merupakan pakan premium dari JPD yang di import oleh PT Platinum Adi Sentosa. Pakan ini baik untuk membantu pertumbuhan Ikan Goldfish karena terbuat dari bahan alami
Berikut adalah fitur, manfaat, dan spesifikasi kandungan dari JPD Goldfish Food Kingyo Zen Mocus :
Fitur
- Memiliki komposisi sebagai penghasil lendir di badan ikan
- Dapat digunakan di semua cuaca
Manfaat
- Mempercepat pertumbuhan ikan
- Menggunakan bahan alami
- Mengkombinasikan antara ragi Phaffia, Asthaxantine, ekstrak paprika dan zeaxantine membuat pakan ini bisa menghasilkan warna yang indah pada goldfish sekalipun pemeliharaannya di dalam ruangan
Kandungan
- Protein : Min. 45%
- Lemak : Min. 7%
- Serat : Max. 4%
- Abu : Max. 15%
- Kadar Air : Max. 10%
Reviews
There are no reviews yet.